Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Penyebab Ada Banyak Orang Yang Suka Dengan Rasa Asin

penyebab banyak orang sangat suka dengan rasa asin


Pastinya ada banyak orang yang ternyata sangat suka dengan rasa asin. Ternyata berdasarkan sebuah hasil penelitian hal ini dipengaruhi oleh gen yang dibawa dari orang tua.

Dalam studi tersebut diketahui bahwa seseorang yang mempunyai variasi gen yang disebut dengan TAS2R48 menyebutkan kalau mereka cenderung lebih banyak mengkonsumsi sodium dibandingkan dengan varian gen lain.
Apakah anda saat ini termasuk orang yang sangat suka dengan makanan asin ? Jika iya, maka kemungkinan besar anda tergolong variasi gen TAS2R48 yang diturunkan dari orang tua.

Sangat suka mengkonsumsi makanan asin bukan menjadi suatu berkah. Pasalnya jika berlebihan, maka bisa menyebabkan gangguan kesehatan. para ahli menyarankan untuk membatasi konsumsi natrium maksimal 2.300 mg dalam sehari atau sekitar satu sendok teh. Jika dalam sehari kita melebihi batas tersebut, maka bisa menyebabkan resiko hipertensi.
Baca Juga : 6 Tips Mengurangi Asupan Garam Agar Tekanan Darah Lebih Stabil

Diketahui juga bahwa orang yang mempunyai variasi gen TAS2R48 juga cenderung menghindari mengkonsumsi jenis makanan sayuran seperti sayuran hijau, brokoli, dan jenis sayuran lain yang mempunyai rasa lebih pahit.

Jika anda sangat hobi mengkonsumsi jenis makanan asin seperti camilan kentang, maka anda harus berusaha untuk membatasi keinginan anda tersebut. Kalau kita sudah mengalami hipertensi, maka ada banyak resiko penyakit lain yang menyertai seperti jantung dan stroke.

Disamping membatasi asupan makanan yang asin, anda juga disarankan untuk melakukan variasi makan dengan jenis buah dan sayuran. Dengan begitu maka resiko tekanan darah tinggi bisa lebih ditekan. Dengan begitu kita bisa hidup dengan lebih sehat dan terbebas dari penyakit.

Artikel Terkait : Banyak Makan Buah dan Sayur Bisa Membangkitkan Rasa Bahagia

gen yang suka mengkonsumsi makanan asin, mengapa ada orang yang suka sekali dengan rasa asin, Penyebab Ada Banyak Orang Yang Suka Dengan Rasa Asin, penyebab rasa asin disukai oleh banyak orang, penyebab rasa asin enak untuk dikonsumsi

Posting Komentar untuk "Penyebab Ada Banyak Orang Yang Suka Dengan Rasa Asin"

Dapatkan updatan kami via email

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner