Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Konsumsi 4 Makanan Ini Jika Ingin Awet Muda


Konsumsi 4 Makanan Ini Jika Ingin Awet Muda

sumber gambar : http://biosmagz.com/

Hampir semua orang pasti ingin terlihat awet mudah.Mungkin banyak juga orang yang takut terlihat tua, meskipun penuaan tidak bisa di hindari. Namun anda tidak perlu khawatir karena ada banyak hal yang dapat anda lakukan untuk memperlambat penuaan.

Mulai dari perawatan kecantikan hingga mengkonsumsi makanan tertentu. Berikut ini adalah makanan makanan yang di percaya jika rajin di konsumsi dapat memperlambat penuaan.

1. Rumput Laut
Merupakan salah satu makanan yang sering kita jumpai di masakan jepang ini ternyata mempunyai manfaat yang bagus untuk mencegah kanker dan jantung. Rumput laut merupakan makanan yang banyak mengandung serat, vitamin C, vitamin B12, antioksidan, zat besi dan yodium.
Begitu banyaknya kandungan baik yang terdapat di dalam rumput laut ini tentu akan membuat badan sehat dan segar jika rajin mengkonsumsinya. Namun anda juga perlu hati hati jangan mengkonsumsi berlebihan karena bisa berpengaruh tidak baik untuk kesehatan. Cukup dengan konsumsi satu sendok makan setiap hari anda sudah dapat hasiat rumput laut secara optimal.

2. Minyak Zaitun
Minyak zaitun mempunyai kandungan polifenol dan masuk dalam barisan minyak paling sehat ini mempunyai banyak manfaat. Minyak zaitun mengandung antioksidan serta anti inflamasi yang dapat memperlambat datangnya penuaan.

Lemak yang terdapat dalam minyak zaitun merupakan lemak tak jenuh yakni asam omega 9, sehingga jika rajin mengkonsumsinya tidak akan membuat kadar kolesterol naik . Selain dapat di konsumsi minyak zaitun pun dapat membantu mencegah keriput dengan cara di oleskan di kulit anda.

Baca Juga : Apa Saja Kandungan Gizi Pada Minyak Zaitun ?

3. Seafood
Ikan laut merupakan salah satu makanan yang banyak mengandung protein terbaik. Makanan seafood kaya akan omega 3 yang sangat baik untuk kesehatan otak dan juga jantung.
Rutin mengkonsumsi ikan laut paling sedikit satu sampai dua kali dalam satu minggu bermanfaat sangat baik untuk kesehatan. Selain dapat meningkatkan energi juga dapat mempertajam ingatan ( tidak gampak lupa ). Dan ternyata bukan hanya itu saja, dengan rutin mengkonsumsi seafood juga dapat membuat anda panjang umur.

4. Tomat
Jenis buah tp sering di sebut sayuran ini pasti selalu tersedia di rumah anda baik untuk di jadikan minuman atau campuran di masakan. Tomat merupakan sumber likopen baik untuk tubuh, manfaat dari likopen ialah kemampuanya yang dapat menurunkan kolestrol. selain itu tomat juga mengandung antioksidan yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh.

Tomat banyak mengandung vitamin C dan E, selain bisa dikonsumsi tomat juga dapat di jadikan masker wajah. Kandungan vitamin yang terdapat di dalamnya dapat bermanfaat untuk melembabkan kulit serta dapat mengencangkan kulit sehingga bisa awet mudah.



Perawatan Kesehatan berupa Makanan Organik dan Minuman kesehatan Hubungi
Yudi hartoyo Whtshp 085268070123


Artikel Terkait : 6 Jenis Buah Yang dipercaya Mampu Memperlambat Penuaan

cara agar kulit kita awet muda, cara mencegah penuaan dini dengan makanan alami, deretan makanan yang bisa membuat kita awet muda, Konsumsi 4 Makanan Ini Jika Ingin Awet Muda, makanan yang bisa membuat kita awet muda, tips alami agar awet muda, tips alami agar tidak cepat tua

Posting Komentar untuk "Konsumsi 4 Makanan Ini Jika Ingin Awet Muda"

Dapatkan updatan kami via email

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner