Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Mengapa Krim Wajah Disarankan Disimpan Dalam Lemari Es ?

sumber gambar : okezone.com


Mungkin anda pernah disarankan menyimpan krim wajah di lemari es. Namun pernahkah anda mencari tahu mengapa krim wajah disarankan disimpan dalam lemari es ?.
Jika anda malas menyimpannya di lemari es, apakah boleh kita simpan dalam ruangan yang ber AC atau ruang yang sejuk ?
Ternyata anjuran menyimpan krim wajah di lemari es bukanlah isapan jempol saja. Hal ini dibenarkan oleh seorang ahli dermatolog. Sebaiknya kita menyimpan krim wajah di lemari es dengan baik.

Tidak disarankan menyimpan krim wajah di suatu ruangan yang dingin seperti ruangan yang ber AC.
Menyimpan krim wajah di lemari es tentunya mempunyai maksud dan tujuan. Dengan menyimpan krim wajah di lemari es, maka akan mencegah terjadinya oksidasi pada krim wajah.
Apabila krim wajah mengalami proses oksidasi, maka akan membuatnya rusak dan berbahaya saat digunakan.

Tanda suatu krim wajah mengalami oksidasi adalah terjadi perubahan warna. Kalau sudah berubah warna, maka tidak disarankan untuk digunakan. Untuk menghindari kondisi yang demikian, maka sebaiknya kita menyimpan krim wajah di lemari es.


Artikel Terkait : Lebih Baik Mana, Mencuci Wajah Dengan Air Dingin atau Air Hangat ?
cara mencegah krim wajah mengalami kerusakan, dimana tempat menyimpan krim wajah yang baik, manfaat menyimpan krim wajah di lemari es, Mengapa Krim Wajah Disarankan Disimpan Dalam Lemari Es, pentingnya menyimpan krim wajah secara benar, tempat menyimpan krim wajah, tips mencegah krim wajah berubah warna, tips menyimpan krim wajah yang benar

Posting Komentar untuk "Mengapa Krim Wajah Disarankan Disimpan Dalam Lemari Es ?"

Dapatkan updatan kami via email

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner